Makna Bersikap Sesuai dengan Nilai-Nilai Pancasila

By Aisha Amira, Rabu, 1 Desember 2021 | 16:20 WIB
Bersikap sesuai dengan nilai Pancasila sama seperti bersikap positif terhadap Pancasila. (pixabay)

adjar.id - Apakah Adjarian sudah bersikap sesuai seperti yang ada di dalam Pancasila?

Bersikap sesuai dengan nilai Pancasila sama juga seperti dengan bersikap positif terhadap Pancasila, lo. 

Nah, sikap positif tersebut wajib kita terapkan di dalam kehidupan sehari-hari di lingkungan masyarakat, berbangsa dan juga bernegara. 

O iya, hal ini berlaku untuk seluruh masyarakat Indonesia dan juga aparat pemerintahan, ya. 

Baca Juga: Sejarah Pancasila, Dasar Negara Republik Indonesia

Salah satu sikap positif yang dapat kita lakukan adalah kesediaan segenap komponen masyarakat untuk aktif dalam mengungkapkan pemahamannya mengenai Pancasila.

Selain itu, juga menjadikan nilai-nilai Pancasila semakin nyata dalam kehidupan bermasyarakat, berbangsa, dan bernegara.

Nah, sikap positif terhadap Pancasila merupakan sikap yang baik serta merupakan upaya dalam melestarikan dan juga mempertahankan Pancasila, lo. 

Sekarang, yuk, kita simak informasi lengkap mengenai makna bersikap sesuai dengan nilai-nilai Pancasila di bawah ini!

 

"Bersikap sesuai dengan nilai Pancasila sama seperti dengan bersikap positif terhadap Pancasila."