Jawab Soal Mengamati Gambar Keadaan Cuaca, Buku Tematik Kelas 3 Tema 5

By Aisha Amira, Rabu, 1 Desember 2021 | 11:00 WIB
Indonesia memiliki empat jenis cuaca, yaitu cuaca berawan, mendung, hujan, dan cerah. (Unsplash/NOAA)

Hujan mulai reda.

Beni dan Udin bergegas pulang ke rumah.

Mereka membersihkan diri dengan mandi air hangat.

Badan mereka kembali terasa segar.

Baca Juga: Mengapa Kita Merasa Pusing saat Cuaca Berganti? Ini Penyebabnya

Cuaca malam hari terasa lebih dingin.

Udara malam sehabis hujan terasa lebih dingin. 

Udin melanjutkan aktivitas dengan belajar. 

Nah Adjarian, itulah teks bacaan yang berisi perubahan keadaan cuaca yang dialami oleh Udin. 

Sekarang, yuk, coba jawab soal berikut ini!