Peran Komisi Pemberantasan Korupsi sebagai Lembaga Hukum Indonesia

By Nabil Adlani, Jumat, 26 November 2021 | 12:21 WIB
Komisi pemberantasan korupsi memiliki peran penting dalam pemberantasan korupsi di Indonesia. (pixabay)

Peran Komisi Pemberantasan Korupsi

Sebagai salah satu lembaga hukum yang bertujuan untuk mengatasi, menanggulangi, dan memberantas korupsi.

Komisi pemberantasan korupsi atau kpk memiliki beberapa peran untuk mencapai tujuannya, yaitu:

1. Melakukan koordinasi dengan instansi yang berwenangan dalam melakukan pemberantasan tindak pidana korupsi.

2. Supervisi terhadap instansi yang berwenang melakukan tindak pidana korupsi.

3. Melakukan penyelidikan, penyidikan, dan penuntutan terhadap tindak pidana korupsi.

4. Melakukan berbagai tindakan pencegahan terhadap tindak pidana korupsi.

5. Memantau penyelenggaraan pemerintahaan negara agar tidak terjadi tindak pidana korupsi di pemerintahan.

Baca Juga: Mengetahui Lembaga Penegak Hukum di Indonesia dan Peranannya

“KPK berperan dalam melakukan penyelidikan, penyidikan, dan penuntutan terhadap tindak pidana korupsi.”