Dinamika Musik: Pengertian, Fungsi, dan Jenis-jenisnya

By Rahwiku Mahanani, Selasa, 23 November 2021 | 21:00 WIB
Dinamika adalah salah satu unsur musik. (freepik/prostooleh)

adjar.id - Kali ini kita akan belajar tentang dinamika musik, mulai dari pengertian, fungsi, hingga jenis-jenisnya.

Adjarian tentu sudah tidak asing dengan yang disebut dengan musik.

Di dalam musik ada berbagai unsur yang masing-masing memiliki kegunaan, Adjarian.

Baca Juga: Jenis Tempo Lagu dan Macam-Macam Tempo Lagu

Jika salah satu unsur tidak ada, maka sebuah musik akan terdengar kurang lengkap atau kurang merdu.

Nah, salah satu unsur penting dalam musik adalah dinamika.

Tahukah Adjarian apa yang dimaksud dengan dinamika di dalam musik?