Sumber Protein Tinggi, Ini 5 Manfaat Daging Ayam bagi Tubuh

By Nabil Adlani, Kamis, 18 November 2021 | 20:20 WIB
Mengonsumsi daging ayam yang kaya akan protein dapat memberikan berbagai manfaat. (unsplash/JKSloan)

adjar.id – Adjarian, ada berbagai manfaat daging ayam yang baik bagi tubuh jika kita mengonsumsinya. Daging ayam sendiri merupakan salah satu bahan masakan yang cukup populer di dunia, bahkan di Indonesia.

Banyak beberapa hasil olahan daging ayam yang menjadi menu masakan utama, seperti ayam goreng, ayam bakar, dan lain sebagainya.

Rasannya yang enak dan mudah dijadikan berbagai jenis bahan olahan makanan membuat daging ayam memiliki banyak peminat, khususnya Indonesia.

Baca Juga: 5 Makanan yang Baik Dikonsumsi saat Flu, Salah Satunya Sup Ayam

O iya, daging ayam memiliki kandungan protein yang tinggi, selain itu ada juga kalsium, lemak, fosfor, natrium, kalium, dan lain sebagainya yang baik bagi tubuh.

Nah, manfaat daging ayam sendiri bisa kita dapatkan saat diolah dengan dibakar atau dipanggang.

Mengonsumsi jenis olahan ini sangat baik dan bisa memberikan energi dan nutrisi bagi tubuh kita.

Yuk, kita simak penjelasan mengenai berbagai manfaat yang diberikan daging ayam saat kita konsumsi bagi tubuh.