5 Penyebab Banjir Bandang yang Wajib Diwaspadai

By Irfan Sholeh, Senin, 15 November 2021 | 10:00 WIB
Banjir datang dapat terjadi karena curah hujan yang tinggi. (pixabay)

adjar.id - Tahukah Adjarian apa penyebab banjir bandang?

Yap, husim hujan telah tiba di wilayah Indonesia.

Tapi, selain membawa berkah, hujan juga bisa membawa ancaman. Salah satu ancaman tersebut adalah banjir bandang.

Maka dari itu, penting bagi kita untuk mengetahui apa saja penyebab dari datangnya banjir bandang.

Baca Juga: 5 Hal Penting yang Harus Dipersiapkan saat Musim Hujan Tiba

Dengan mengetahui penyebab-penyebab banjir bandang, kita bisa mencegah bencana itu terjadi atau setidaknya bisa bersiap andai kata tanda bahaya banjir bandang muncul.

Di Indonesia sendiri ada beberapa wilayah yang lebih rentan banjir daripada wilayah lain.

Nah, kita simak lima penyebab banjir bandang yang wajib kita waspadai berikut ini, yuk!

 

"Ada beberapa hal yang dapat menyebabkan banjir bandang."