Jawab Soal Materi Bahasa Inggris Kelas X, Chapter III Activity 4

By Aldita Prafitasari, Jumat, 5 November 2021 | 10:00 WIB
Going to digunakan untuk mengungkapkan rencana di masa yang akan datang. (Unsplash)

adjar.id - Aktivitas apakah yang Adjarian sering lakukan setiap harinya?

Umumnya, saat kita menggunakan penggunaan artikel seperti a atau an di depan kata kerja aktivitas atau verb, artinya kita mengacu pada peristiwa tertentu.

Nah, pada buku PR Interaktif pelajaran Bahasa Inggris Kelas X halaman 39-40, Activity 4, terdapat soal tentang aktivitas.

Soal tersebut terdapat pada materi "What are You Going to Do?".

Terdapat beberapa situasi didalam soal tersebut yang nantinya harus kita jawab aktivitas apa yang sedang mereka lakukan.

Baca Juga: Contoh Soal dan Jawaban Materi Bahasa Inggris Simple Future Tense

Pada pertanyaan kali ini, kita menggunakan tenses simple future.

Adjarian masih ingat rumus simple future tense, kan?

Rumusnya:

Pembahasan jawaban soal dari pertanyaan di bawah ini dapat kita jadikan referensi jawaban dalam mengerjakan tugasnya, ya.

Sekarang, yuk, kita simak pembahasan soal dan jawabannya di bawah ini, yuk!