Perjuangan Terbentuknya Negara Kesatuan Republik Indonesia

By Aisha Amira, Sabtu, 23 Oktober 2021 | 19:30 WIB
Sejarah tentang lahirnya NKRI semakin menguat setelah Jepang menyerah tanpa syarat kepada sekutu. (https://www.kemdikbud.go.id/)

Lalu, Ir. Soekarno kemudian meminta semua yang hadir untuk menandatangani semua naskah proklamasi tersebut selaku perwakilan bangsa Indonesia

Namun, Sukarni, selaku perwakilan salah satu golongan pemuda, mengusulkan agar Soekarno-Hatta menandatangani atas nama bangsa Indonesia. 

Selanjutnya, Ir. Soekarno meminta Sayuti Meluk untuk mengetik naskah tersebut dengan beberapa perubahan, yaitu:

Baca Juga: Berapakah Kata yang Terdapat di dalam Teks Proklamasi Kemerdekaan?

Selanjutnya, setelah selesai diketik oleh Sayuti Melik, teks proklamasi ditandatangani oleh Ir. Soekarno dan Drs. Moh. Hatta. 

Nah, pada tanggal 17 Agustus 1945, pukul 10.00 WIB, di depan rumah Ir. Soekarno yang bertempatan di Jalan Pengangsaan Timur No. 56, Ir. Soeharto dan Drs. Moh. Hatta membacakan teks proklamasi.

Momen bersejarah itu disaksikan lebih kurang 1.000 orang, lo. 

Nah Adjarian, itulah perjuangan terbentuknya Negara Kesatuan Republik Indonesia (NKRI) yang wajib kita ketahui dan pelajari, ya. 

Sekarang, yuk, coba jawab soal di bawah ini!

 

Pertanyaan

Di manakah naskah proklamasi dirumuskan?

Petunjuk: Cek halaman 2.

 

 

 

Jangan lupa untuk tonton video ini, ya!