Perjuangan Terbentuknya Negara Kesatuan Republik Indonesia

By Aisha Amira, Sabtu, 23 Oktober 2021 | 19:30 WIB
Sejarah tentang lahirnya NKRI semakin menguat setelah Jepang menyerah tanpa syarat kepada sekutu. (https://www.kemdikbud.go.id/)

adjar.id - Apakah Adjarian tahu, proses terbentuknya Negara Kesatuan Republik Indonesia (NKRI)?

Nah, sejarah tentang lahirnya Negara Kesatuan Republik Indonesia semakin kuat setelah Jepang menyerah tanpa syarat kepada sekutu. 

Peristiwa bersejarah ini mendorong para pemuda dengan jiwa muda dan semangatnya untuk mendesak para "golongan tua" untuk memperoklamasikan kemerdekaan Indonesia, lo. 

Baca Juga: Jawab Soal Buku PPKn Kelas 7 SMP Bab 6 Proklamasi Kemerdekaan, Uji Kompetensi 6.1

Peristiwa ini kita kenal dengan peristiwa Rengasdengklok.

Saat itu, suasana di Rengasdenglok menjadi tegang, Ir. Soekarno diminta oleh golongan pemuda untuk memenuhi semua keinginan rakyat Indonesia, yaitu memproklamasikan kemerdekaan.

Dengan kekuatan bangsa Indonesia sendiri, ya. 

Sekarang, yuk, kita simak informasi lebih lengkap mengenai terbentuknya Negara Kesatuan Republik Indonesia di bawah ini!

 

"Golongan pemuda meminta Ir. Soekarno untuk segera memproklamasikan kemerdekaan."