Panduan Cara Membagikan Dokumen dalam Aplikasi Google Drive

By Abby Wijaya, Senin, 18 Oktober 2021 | 18:00 WIB
Kita dapat membagikan dokumen yang kita miliki di dalam aplikasi Google Drive. (pixabay)

adjar.id - Google Drive adalah salah satu aplikasi yang paling banyak digunakan untuk menyimpan, menggungah, membagikan, dan mengunduh berkas.

Google Drive adalah aplikasi yang memfasilitasi kita untuk menggungah berkas atau dokumen tertentu ke dalam Google Cloud.

Nantinya, berkas tersebut akan ada di dalam Google Cloud secara permanen, sehingga kita dapat menghemat penyimpanan berkas-berkas besar di dalam laptop atau komputer kita.

Baca Juga: Cara Mengatasi Email yang Nyangkut di Antrean

Untuk menggunakan Google Drive, kita memerlukan akun Google dan selanjutnya, kita dapat mendaftar dan mulai menggunakan layanan dari Google Drive

Terdapat banyak fitur yang disediakan oleh Google Drive, salah satunya adalah membagikan dokumen atau berkas yang kita miliki ke orang yang kita pilih.

Kali ini, kita akan membahas cara mudah untuk membagikan dokumen atau berkas di aplikasi Google Drive.

Yuk, simak informasi di bawah ini!