Mengapa Piala Thomas Cup 2020 Terasa Manis Bagi Negara Indonesia?

By Irfan Sholeh, Senin, 18 Oktober 2021 | 11:00 WIB
Kemenangan tim Indonesia pada Thomas Cup 2020 menjadi kemenangan yang sangat manis. (Tangkapan layar siaran Thomas Cup 2020)

Saat itu, Indonesia berhasil dikalahkan Denmark dengan skor 3-2.

Dengan adanya ajang Thomas Cup 2020, Indonesia memiliki banyak sekali beban yang bertumpuk.

Baca Juga: Gerak Lokomotor, Non Lokomotor, dan Manipulatif dalam Permainan Bulu Tangkis dan Tenis Meja

Akan tetapi, Indonesia berhasil memutuskan rantai tanpa gelar Thomas Cup. 

Aarhus, Denmark, menjadi saksi Indonesia mengalahkan Tiongkok dengan skor 3-0, ya. 

Nah Adjarian, itulah alasan mengapa piala Thomas Cup terasa manis bagi negara Indonesia.