Selain memiliki sifat hakiki, HAM juga memiliki sifat universal.
Nah, apakah Adjarian tahu, arti dari universal?
Universal adalah berfungsi untuk semua umat manusia tanpa memandang perbedaan.
Baca Juga: Jawab Soal Tugas dan Fungsi Berbagai Komnas yang Berkaitan dengan HAM
Misalnya, perbedaan ras, agama, suku, kebangsaan, umur, jenis kelamin, dan perbedaan lainnya.
Dengan ini kita dapat mengetahui bahwa HAM dimiliki oleh setiap manusia tanpa memandang perbedaan.
3. Bersifat Tetap
"HAM memiliki sifat universal dan tidak memandang perbedaan."