Macam-Macam Konsep Dasar Geografi

By Nabil Adlani, Jumat, 1 Oktober 2021 | 10:30 WIB
Fenomena yang terjadi di muka bumi bisa dipahami dengan menggunakan konsep dasar geografi. (unsplash)

10. Konsep Pola

Kosep pola merupakan pola persebaran fenomena yang ada di permukaan bumi, seperti adanya bentuk interaksi manusia dengan lingkungannya.

Misalnya, pola pemukinan yang dibentuk menyesuaikan dengan pola jalan, bentuk lahan, sungai, dan lain sebagainya.

Nah, itu tadi macam-macam konsep dasar geografi yang terbagi menjadi sepuluh konsep, Adjarian.

Yuk, sekarang jawab pertanyaan berikut ini!

 

Pertanyaan

Apa yang dimaksud dengan konsep jarak sebagai konsep dasar geografi?

Petunjuk: Cek halaman 3.