Contoh Kasus Mobilitas Sosial di Lingkungan

By Abby Wijaya, Minggu, 19 September 2021 | 16:30 WIB
Dalam kehidupan sehari-hari, di antara masyarakat terdapat mobilitas sosial. (pxhere)

adjar.id - Apakah Adjarian bisa mencontohkan kasus mobilitas sosial yang terjadi di lingkungan masyarakat?

Di dalam masyarakat dapat terjadi perpindahan atau perubahan kedudukan kelas sosial.

Hal itu biasa disebut sebagai mobilitas sosial.

Jika merujuk Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI), mobilitas sosial berarti perubahan kedudukan warga masyarakat kelas sosial yang satu ke kelas sosial yang lain.

Perubahan kedudukan tersebut sebenarnya banyak terjadi di antara masyarakat dalam kehidupan sehari-hari.

Baca Juga: Definisi Mobilitas Sosial Menurut Pendapat Para Ahli

O iya, ada dua jenis mobilitas sosial, yang pertama adalah mobilitas sosial positif atau naik dan mobilitas sosial negatif atau turun.

Perubahan tersebut memberikan dampak yang besar, Adjarian.

Nah, supaya lebih jelas, simak penjelasannya berikut ini, yuk!

 

"Mobilitas sosial ada dua macam, yakni positif dan negatif."