Mengenal Karakteristik Benda-Benda dalam Kehidupan Sehari-hari

By Nabil Adlani, Senin, 26 Juli 2021 | 07:30 WIB
Karakteristik benda-benda seperti plastik memiliki kandungan bahan yang beragam jenisnya. (pixabay)

O iya, ada juga oksigen, alumunium, dan natrium yang jumlahnya sangat kecil.

Nah, untuk meningkatkan kualitas baja, biasanya akan ditambahkan krom, nikel, boron, titanium, molybdenum, niobium, dan vanadium.

Fungsi unsur karbon yang berada di dalam baja ini adalah untuk mengeraskan dan meningkatkan gaya tariknya.

Baca Juga: Definisi Sumber Daya Alam dan Jenis-Jenis Sumber Daya Alam

Hal ini bertujuan agar atom-atom dalam logam baja tidak bergeser.

Karbon sendiri bisa mengisi ruang kosong antaratom besi pada ikatan logam yang membuatnya menjadi lebih keras dan rapat.

Agar baja tidak mengalami korosi, maka ditambahkan kromium sebanyak sebelas persen dari total bahan yang digunakan.

Nah, Adjarian itu tadi karakteristik benda-benda yang ada di kehidupan sehari-hari kita.

Yuk, sekarang jawab pertanyaan berikut ini!

 

Pertanyaan

Seperti apa karakteristik dari intan?

Petunjuk: Cek halaman 2.