adjar.id - Tahukah Adjarian definisi sumber daya alam atau yang sering disingkat menjadi SDA?
Kalau jenis-jenis sumber daya alam?
Nah, kali ini kita akan membahas tentang sumber daya alam. Mulai dari definisi sumber daya alam sampai jenis-jenis sumber daya alam.
Sumber daya alam adalah semua bahan-bahan yang dapat ditemukan manusia di alam dan dapat dipakai untuk kepentingan hidupnya.
Baca Juga: Cara Mengelola Sumber Daya Alam dengan Prinsip Ekoefisiensi
Nah, bahan tersebut dapat berupa benda mati maupun benda hidup yang berada di bumi dan dimanfaatkan untuk memenuhi kebutuhan manusia, ya.
Sumber daya alam terbagi menjadi tiga, yaitu berdasarkan pemulihan, materi, dan habitat.
"Sumber daya alam adalah bahan-bahan yang dapat ditemukan manusia di alam dan dimanfaatkan untuk kehidupan sehari-hari manusia."
Penulis | : | Aisha Amira |
Editor | : | Rahwiku Mahanani |
KOMENTAR