Menentukan Gagasan pada Teks 'Tari Serimpi', Tematik Kelas 4 Tema 1

By Irfan Sholeh, Sabtu, 24 Juli 2021 | 09:00 WIB
Tari Serimpi berasal dari Jawa Tengah dan Yogyakarta. (kebudayaan.kemdikbud.go.id)

adjar.id - Adjarian, kali ini kita akan menentukan gagasan pokok dan gagasan pendukung pada teks Tari Serimpi

Teks ini dapat ditemukan pada buku tematik kelas 4 tema 1, ya. 

Dengan mempelajari Tari Serimpi, kita akan jauh lebih mudah untuk menentukan gagasan pokok dan gagasan pendukung yang ada di dalam teks tersebut. 

Baca Juga: 3 Unsur Tari: Wiraga, Wirama, dan Wirasa, Apa Maksudnya?

O iya, Tari Serimpi merupakan satu dari banyaknya kebudayaan yang dimiliki oleh Indonesia, lo.

Tarian ini berasal dari Jawa Tengah dan Yogyakarta, ya, Adjarian. 

Setiap tari serimpi juga memiliki beragam variasi, lo. 

Penasaran?

Yuk, cari tahu gagasan pokok dan gagasan pendukung pada teks Tari Serimpi di bawah ini, ya!

 

"Tari Serimpi berasal dari Jawa Tengah dan Yogyakarta. Tari Serimpi memiliki beragam jenis variasi."