adjar.id - Apakah Adjarian suka membaca cerpen?
Cerpen adalah salah satu bagian dari sastra dalam Bahasa Indonesia.
Umumnya, cerpen menampilkan cerita yang cukup pendek, namun, terkandung pesan moral yang disampaikan oleh penulisnya untuk para pembacanya, lo.
Akan tetapi, di dalam cerpen mengandung sebuah unsur yang dikenal dengan unsur intrinsik dan ekstrinsik, lo.
Baca Juga: Pengertian, Syarat, dan Ciri Teks Persuasif dalam Bahasa Indonesia
Kali ini, kita akan membahas unsur ekstrinsik bersama-sama, ya!
Namun, apakah Adjarian tahu, apa itu unsur ekstrinsik?
Yuk, simak unsur-unsur ekstrinsik dalam cerpen di bawah ini, ya!
"Di dalam cerpen terdapat dua unsur penting, yaitu intrinsik dan ekstrinsik".