Bagaimana Bunyi Merambat dan Bisa sampai di Telinga Kita?

By Irfan Sholeh, Kamis, 8 Juli 2021 | 16:20 WIB
Ketika berenang, kita dapat membuktikan bahwa bunyi dapat merambat di zat cair. (pixabay.com)

Nah, apakah Adjarian ingat, ketika berenang suara kecipak air dari orang yang berenang di dekat Adjarian juga terdengar?

Itu bukti bunyi dapat merambat melalui air.

3. Contoh Bunyi Merambat Melalui Udara

Ketika Adjarian bercakap-cakap dengan teman, itu adalah bukti bunyi yang dapat merambat melalui udara.

 

Pertanyaan
Berikan contoh lain tentang perambatan bunyi di zat padat!
Petunjuk: Cek halaman 3.