Jenis-Jenis Tata Nama Senyawa Kimia dan Contoh-Contoh Senyawanya

By Nabil Adlani, Selasa, 6 Juli 2021 | 13:20 WIB
Jenis-jenis tata nama senyawa sangat beragam dan salah satunya tata senyawa biner. (pixabay)

adjar.idTata nama senyawa dibuat agar penamaan senyawa kimia memiliki aturan yang jelas.

Aturan pembuatan tatanama senyawa kimia disusun secara sistematik oleh Internasional Union of Pure and Applied Chemistry (IUPAC).

Nama ilmiah dari suatu unsur mempunyai asal-usul yang bermacam-macam, seperti warna unsur seperti klorin (chloros = hijau).

Baca Juga: Mengenal Larutan Elektrolit dan Nonelektrolit dalam Ilmu Kimia

Selain itu, salah satu sifat unsur yang bersangkutan seperti fosfor (phosphorus = bercahaya) atau seorang ilmuwan seperti einsteinium untuk albert einstein.

O iya, beragamnya nama ilmiah ini membuat tercetusnya tata nama senyawa, agar tidak menimbulkan perdebatan tentang nama dan lambang unsur-unsur baru.

Lalu, ada apa saja tata nama senyawa?

Yuk, simak penjelasan mengenai jenis-jenis tata nama senyawa kimia.

 

“Terbentuknya tatanama senyawa karena beragamnya nama ilmiah agar tidak ada perdebatan.”