Mengenal Energi Panas dan Energi Bunyi: Sifat-Sifat, Syarat, dan Karakteristiknya

By Aisha Amira, Kamis, 17 Juni 2021 | 08:30 WIB
Panas matahari banyak dimanfaatkan oleh manusia. (Pxhere)

Energi Bunyi

Syarat terjadinya bunyi adalah adanya sumber bunyi. (Pxhere)

Energi bunyi adalah gelombang mekanika yang dalam perambatan arahnya sejajar dengan arah getarnya atau gelombang longitudinal. 

Syarat Terjadinya Bunyi

Dalam proses energi bunyi terdapat tiga syarat, yaitu:

- Ada sumber bunyi.

- Ada medium atau udara.

- Ada pendengar.

Baca Juga: Mengenal Apa Itu Gaya Magnet dan Sifat-Sifat Magnet

Sifat-Sifat Bunyi

Bunyi memiliki tiga sifat, yaitu:

- Merambat membutuhkan medium.

- Merupakan gelombang longitudinal.

 

"Bunyi memiliki sifat gelombang longitudinal."