Mengenal Sistem Koloid yang Ada dalam Kehidupan Sehari-Hari

By Nabil Adlani, Kamis, 17 Juni 2021 | 07:00 WIB
Susu merupakan salah satu contoh sistem koloid. (pixabay)

3. Aerosol Padat

Sistem koloid dengan nama aerosol padat terbentuk dari fase terdispersi padat dan medium pendispersi gas.

Contohnya berupa asap, debu di udara, buangan knalpot, dan cat semprot.

4. Emulsi

Sistem koloid dengan nama emulsi terbentuk dari fase terdispersi cair dan medium pendispersi cair.

Baca Juga: Mengenal Apa Itu Prosedur Keselamatan di Laboratorium dan Tujuannya

Contohnya berupa susu, santan, mayones, minyak ikan, dan losion.

5. Emulsi Padat

Sistem koloid dengan nama emulsi padat terbentuk dari fase terdispersi cair dan medium pendispersi padat.

Contohnya berupa keju, agar-agar, mentega, selai, dan lateks.

 

“Asap, keju, losion, mentega, dan selai merupakan contoh sistem koloid.”