3. Rangka Anggota Gerak
Rangka anggota gerak terdiri dari dua, yaitu anggota gerak atas atau tangan dan anggota gerak bawah atau kaki.
Bagian-bagian rangka tangan:
- Tulang lengan atas.
- Tulang pengumpil.
- Tulang hasta.
- Ruas-ruas jari tangan.
Baca Juga: Gangguan Pada Sistem Pencernaan serta Faktor yang Memengaruhi
Bagian-bagian rangka kaki:
- Tulang paha.
- Tulang kering.
- Tulang betis.
- Ruas-ruas jari kaki.
Nah, itulah fungsi tulang dan bagian-bagian kerangka manusia.
Sekarang, yuk, coba jawab pertanyaan di bawah ini!
Pertanyaan |
Sebutkan salah satu fungsi rangka? |
Petunjuk: Cek halaman 2. |