Mengenal Berbagai Jenis Bahan Kimia Rumah Tangga dalam Kehidupan

By Nabil Adlani, Minggu, 13 Juni 2021 | 14:00 WIB
Pasta gigi merupakan salah satu jenis bahan kimia rumah tangga. (pixabay)

adjar.id – Dalam kehidupan sehari-hari, Adjarian sering menggunakan bahan kimia saat mengerjakan pekerjaan rumah, bukan?

Dalam melaksanakan pekerjaan rumah, banyak bahan kimia rumah tangga yang digunakan.

Yap, ada jenis-jenis bahan kimia rumah tangga yang selalu dipakai dalam kehidupan.

Saat Adjarian mencuci, detergen yang digunakan mengandung bahan kimia, dan beberapa jenis-jenis bahan kimia lainnya.

Nah, yuk kenali apa saja jenis-jenis bahan kimia rumah tangga dalam kehidupan yang sering dipakai dalam kehidupan sehari-hari.

Baca Juga: Mengenali Definisi dan Perbedaan: Senyawa dan Campuran Kimia

Jenis-Jenis Bahan Kimia Rumah Tangga

Bahan kimia rumah tangga terbagi menjadi empat jenis, yaitu bahan pembersih, bahan pemutih, bahan pewangi, dan pembasmi serangga.

Berikut ini penjelasan mengenai bahan kimia tersebut. Yuk, simak!

 

“Bahan kimia rumah tangga memiliki berbagai macam jenis dan fungsi.”