Seberapa Tepat Waktu Kita untuk Memotong Kuku? Lihat dari Hal Ini

By Aldita Prafitasari, Sabtu, 5 Juni 2021 | 16:10 WIB
memotong kuku (pixabay)

adjar.id - Kita dianugerahi Tuhan dengan anggota tubuh yang dapat membantu kita beraktivitas setiap hari.

Oleh karena itu, kita patut mensyukurinya dengan cara merawat semua bagian tubuh kita.

Salah satunya dengan memotong kuku untuk menjaga kebersihan kuku.

Baca Juga: Awal Mula Kue Donat Dibuat dan Sejarah Unik Bentuknya yang Bundar

Apakah Adjarian tahu dampak dari tidak memotong kuku?

Salah satunya dampaknya adalah bakteri dan kuman akan mulai tumbuh di kuku.

Hal tersebut dapat mengakibatkan infeksi bakteri.

Namun seberapa sering, ya, sebaiknya kita memotong kuku?

Yuk, simak penjelasan di bawah ini.