Pengertian, Sifat, Fungsi, dan Jenis-Jenis Enzim di dalam Tubuh

By Nabil Adlani, Selasa, 6 Juli 2021 | 14:00 WIB
Di dalam tubuh kita terdapat beberapa jenis enzim. (freepik)

Jenis-Jenis Enzim

Lipase

Lipase merupakan enzim yang membantu mencerna lemak-lemak yang ada di dalam usus manusia.

Amilase

Amilase ditemukan di dalam air liur, di mana enzim ini dapat mengubah pati menjadi gula.

Baca Juga: Jenis-Jenis Makanan yang Bisa Mengeluarkan Racun dari dalam Tubuh

Maltase

Sama seperti amilase, maltase juga berada di air liur dan bertugas memecah maltosa menjadi glukosa.

Biasanya maltosa ditemukan pada makanan-makanan seperti pasta dan kentang.

Tripsin

Tripsin memiliki tugas untuk memecah protein menjadi asam amino dan terdapat di bagian usus kecil.

 

"Ada berbagai jenis enzim di dalam tubuh dan masing-masing memiliki fungsinya sendiri."