10 Bulan yang lalu - Kuda nil bukan merupakan hewan yang memangsa manusia, tetapi mereka juga bisa marah jika manusia mendekati wilayahnya.
1 Tahun yang lalu - Setidaknya ada sekitar 100 spesies bebek yang hidup di dunia. Ada bebek yang hidup di lingkungan basah, bebek penyelam, dan lainnya.
2 Tahun yang lalu - Harimau suka sekali berendam di dalam air. Harimau juga memiliki jari-jari kaki yang berselaput, sehingga ia mampu beradaptasi di dalam air.
2 Tahun yang lalu - Sebagian besar ikan tidak memiliki kelopak mata. Ikan juga tertidur di dalam keadaan setengah sadar dan waspada akan bahaya.
2 Tahun yang lalu - Kuda poni memiliki ukuran tinggi badan yang berbeda-beda. Kuda poni terbesar jatuh pada Connemara Irlandia.
2 Tahun yang lalu - Zebra memiliki penglihatan yang jauh lebih baik dibandingkan kuda. Penglihatan itu dikenal dengan nama peripheral.
2 Tahun yang lalu - Selain kanguru, quokka juga memiliki kantung di perutnya. Kantungnya berfungsi untuk membawa anaknya.
2 Tahun yang lalu - Kedua mata singa memiliki kelebihan untuk menyerap banyak cahaya. Hal ini membuat singa dapat melihat mangsa dari kejauhan.
2 Tahun yang lalu - Singa dapat tertidur hingga 20 jam setiap harinya. Hanya saja singa jantan memiliki jam tidur yang sedikit berbeda dengan singa betina.
2 Tahun yang lalu - Koala bisa tidur hingga 18 jam. Hal ini disebebkan oleh kandungan nutrisi daun eukaliptus yang dikonsumsi oleh koala.
2 Tahun yang lalu - Semua makhluk hidup dapat merasakan haus, akan tetapi terdapat dua cara minum yang berbeda untuk ikan.
2 Tahun yang lalu - Ikan salmon diberi julukan sebagai raja dari segala ikan. Hal ini dikarenakan ikan salmon memiliki banyak kandungan bermanfaat bagi tubuh.
2 Tahun yang lalu - Ayam kalkun berasal dari negara Amerika Serikat dan Meksiko. Ayam ini ditemukan sejak 400 tahun lalu.
2 Tahun yang lalu - Kumis pada kucing berfungsi untuk melihat di dalam keadaan gelap. Kucing juga berfungsi untuk menentukan posisi mangsanya.
2 Tahun yang lalu - Ikan mas memiliki empat jenis sel berbentuk kerucut di matanya. Keempat selnya berfungsi untuk melihat mangsa di pantulan air.
2 Tahun yang lalu - Ikan hiu memiliki rasa takut yang cukup besar dengan lumba-lumba. Hal ini dikarenakan lumba-lumba yang merupakan hewan berkelompok.
2 Tahun yang lalu - Rubah Fennec Fox memiliki ukuran telinga yang cukup panjang. Ukuran telinganya terkadang mencapai seluruh tubuhnya.
2 Tahun yang lalu - Ayam betina dapat menghasilkan 250 hingga 270 butir setiap tahunnya. Ayam betina pada usia 18 atau 20 akan mulai bertelur setiap harinya.