14. Qadha = keputusan hakim dalam hukum Islam
15. Halimbubu = usaran angin
16. Hasta karya = kerajinan tangan
17. Mangkus = manjur, efektif, berhasil guna
18. Nirmal = tanpa cacat, bersih, tidak bernoda
19. Suryakanta = kaca bundar, lensa
20. Sangil = sampai, efisien, berdaya guna
21. Paradoks = pernyataan yang seolah-olah berlawanan dengan pendapat umum atau kebenaran, tetapi kenyataannya mengandung kebenaran
22. Partikelir = bukan untuk umum, bukan kepunyaan pemerintah
23. Trubadur = penyanyi lagu-lagu cinta
24. Visus = ketajaman penglihatan
Baca Juga: Jenis-Jenis Penulisan Kata dalam Bahasa Indonesia
25. Zigomorf = bentuk simetris dua pihak
Nah, sekarang sudah tahu, ya, apa saja kata-kata sulit dalam bahasa Indonesia yang jarang digunakan serta artinya.
Coba Jawab! |
Apa yang dimaksud dengan kata sulit? |
Petunjuk: Cek di halaman 1. |
Tonton video ini, yuk!
Penulis | : | Rizky Amalia |
Editor | : | Rahwiku Mahanani |
KOMENTAR