adjar.id - Tahukah Adjarian? Ada beragam kosakata tentang alam dalam bahasa Inggris.
Alam merupakan sumber kehidupan makhluk hidup yang mengacu pada fenomena dunia fisik dan kehidupan secara umum.
Nah, lingkungan alam ialah tempat terjadinya proses kehidupan yang harus selalu dijaga kelestariannya.
Kali ini kita akan mempelajari tentang kosakata tentang alam dalam bahasa Inggris. Yuk, kita cari tahu sama-sama!
1. Rainforest = hutan hujan
2. Jungle = hutan belantara
3. Forest = hutan
4. Lush = subur
5. Grassy = banyak rumput
6. Crater = kawah
7. Lake = danau
Baca Juga: Kosakata tentang Alam dan Contoh Kalimatnya dalam Bahasa Inggris
Source | : | Kompas.com |
Penulis | : | Rizky Amalia |
Editor | : | AdjarID |
KOMENTAR