Struktur teks prosedur kompleks yang terakhir adalah langkah-langkah.
Setelah semua bahan yang dibutuhkan sudah ada, selanjutnya adalah menuliskan langkah-langkah yang harus dipraktekkan.
O iya, penulisan setiap langkah teks prosedur kompleks juga harus dilakukan secara runtut.
Berikut ini merupakan kaidah kebahasaan yang digunakan dalam teks prosedur kompleks, antara lain:
- Menggunakan bahasa yang baku.
- Menggunakan kata hubung.
- Menggunakan verba material dalam bentuk tindakan fisik atau tingkah laku.
- Menggunakan kata perintah dalam penulisannya.
- Dapat menggunakan pertanyaan maupun pernyataan.
Demikian penjelasan tentang pengertian teks prosedur kompleks serta struktur dan kaidah kebahasaannya.
Coba Jawab! |
Apa ciri-ciri teks prosedur kompleks? |
Petunjuk: Cek di halaman 1. |
Tonton video ini, yuk!
Source | : | gramedia.com |
Penulis | : | Rizky Amalia |
Editor | : | AdjarID |
KOMENTAR