adjar.id - Kali ini kita akan membahas soal dari buku Cerdas Cergas Berbahasa dan Bersastra Indonesia kelas XI.
Terdapat soal Kegiatan 2 Memaham Isi Teks Berita No.4-6 di halaman 37.
Kegiatan 2 Memaham Isi Teks Berita No.4-6 berupa pertanyaan esai.
Sebelum membahas soal yang tersedia kita bisa mengerjakan dengan kelompok yang terdiri dari 2-3 teman.
Yuk, kita simak pembahasan soal Kegiatan 2 Memaham Isi Teks Berita No.4-6, bahasa Indonesia kelas XI!
Pembahasan Soal Kegiatan 2 Memaham Isi Teks Berita No.4-6
4. Berdasarkan teks berita "ITS Juara Umum Kontes Robot Indonesia 2020", jawablah pertanyaan-pertanyaan yang menggunakan adiksimba berikut.
a. Apa sajakah kategori kontes tersebut?
b. Di manakah kontes diadakan?
c. Terdapat kutipan: "Seperti Robot Seni Tari, tidak terbayangkan sebelumnya robot dapat ikut melestarikan budaya Indonesia". Kapan hal tersebut terjadi? Jelaskan alasan kalian.
d. Siapakah yang memenangkan kategori robot tari? Jelaskan alasan kalian.
Baca Juga: Jawab Soal Kegiatan 2 Memahami Isi Teks Berita No.1-3, Bahasa Indonesia Kelas XI
Source | : | Kompas.com |
Penulis | : | Rizky Amalia |
Editor | : | AdjarID |
KOMENTAR