adjar.id - Teks berjudul "At Sungai Lestari" dibagi ke dalam beberapa bagian.
Kali ini kita akan menyimak pembahasan soal seputar teks "At Sungai Lestari" Part 2.
Soal tersebut ada pada buku bahasa Inggris English for Nusantara Kurikulum Merdeka kelas VIII, Chapter 4, Unit 1, halaman, 194.
Pada soal itu, kita ditugaskan untuk melengkapi percakapan dalam teks, Adjarian.
O iya, percakapan ini dilakukan oleh Galang, Ara, Sinta, Pak Rahmansyah, dan Ibu Posma.
Mereka membicarakan tentang hujan deras yang mengakibatkan banjir di Kota Amuntai.
Yuk, simak pembahasan soalnya di bawah ini untuk referensi!
Part 2 At Sungai Lestari
Galang: According to the news, the flood hit Kota Amuntai after a heavy rain.
Ara: Did it rain for hours, kak Galang?
Galang: It rain heavily for almost two hours.
Baca Juga: Jawab Soal Bahasa Inggris Poster 'Let's Donate Old Books', Kelas VIII Kurikulum Merdeka
Sinta: Were many houses under water?
Galang: In some areas, some houses are almost under water!
Sinta: Were the people there safe?
Galang: The news shows firefighters and soldiers working together to rescue the people there. They bring the elderly people and young children on rubber boats.
Ara: Oh, poor them!
Sinta: I really didn't know about flooded houses. I thought the rainwater flooded only the streets. Did the flood last for long?
Galang: The news said at first it flooded only the streets. But, after an hour the rainwater suddenly up and quickly got into houses.
Pak Rahmansyah: Rescuers found the next day that almost all gutters were full of trash, especially plastic trash. The gutters got clogged and made the rainwater drain very slowly.
Bu Posma: That's why you must always throw your trash into the bin!
Terjemahan:
Galang: Menurut berita, banjir melanda Kota Amuntai setelah hujan deras.
Baca Juga: Jawab Soal Bahasa Inggris Poster 'Help Your School Save Water', Kurikulum Merdeka Kelas VIII
Ara: Ara: Apa hujannya berjam-jam, ya, kak Galang?
Galang: Iya, hujan deras: Hujan deras selama hampir dua jam.
Sinta: Apa banyak rumah yang terendam banjir?
Galang: Iya: Di beberapa daerah, beberapa rumah hampir terendam air!
Sinta: Apakah orang-orang di sana selamat?
Galang: Di berita terlihat petugas pemadam kebakaran dan tentara bekerja sama untuk menyelamatkan orang-orang di sana. Mereka membawa orang tua dan anak-anak kecil dengan perahu karet.
Ara: Kasihan sekali mereka!
Sinta: Aku benar-benar tidak tahu kalau ada rumah yang terendam banjir. Aku kira air hujan hanya menggenangi jalanan saja. Apakah banjirnya berlangsung lama?
Galang: Iya: Di berita itu bilang awalnya hanya menggenangi jalanan saja. Tapi, setelah satu jam kemudian air hujan tiba-tiba naik dan dengan cepat masuk ke dalam rumah.
Pak Rahmansyah: Tim penyelamat menemukan keesokan harinya bahwa hampir semua selokan penuh dengan sampah, terutama sampah plastik. Selokan tersumbat dan membuat air hujan mengalir sangat lambat.
Bu Posma: Itulah mengapa kamu harus selalu membuang sampah ke tempat sampah!
Baca Juga: Jawab Soal Bahasa Inggris Poster 'Let's Wash Our Hands Properly', Kurikulum Merdeka Kelas VIII
Nah, itu dia pembahasan soal seputar teks Part 2 "At Sungai Lestari".
Tonton video ini juga, yuk!
Penulis | : | Mumtahanah Kurniawati |
Editor | : | Rahwiku Mahanani |
KOMENTAR