adjar.id - Di sekolah tidak jarang kita ditugaskan untuk membuat karya.
Kali ini, kita akan membahas soal Worksheet 4.8 seputar hasil karya Made.
Soal tersebut ada di buku bahasa Inggris English for Nusantara Kurikulum Merdeka kelas IX, Chapter 4, Section 5, halaman 226.
Kita ditugaskan untuk menjawab beberapa pertanyaan berbentuk pilihan ganda.
Sebelum mengerjakan soalnya, kita perlu membaca penjelasan hasil karya Made terlebih dahulu yang ada di halaman 225.
Made membuat sebuah lentera dari bahan plastik.
Dalam penjelasannya, Made mengatakan bahwa lentera plastik buatannya bukanlah lentera biasa, tetapi lentera bulat warna-warni.
Nah, langsung saja kita simak pembahasan soalnya di bawah ini, yuk!
Instructions: Listen to Audio 4.4. Made is talking about his creation.
Dengarkan Audio 4.4. Made sedang berbicara tentang ciptaannya.
Then, answer the questions that follow.
Penulis | : | Mumtahanah Kurniawati |
Editor | : | Rahwiku Mahanani |
KOMENTAR