adjar.id - Kritik dapat diberikan di bidang seni, termasuk dalam seni teater.
Kritik teater adalah kemampuan seseorang dalam menilai dan menghargai karya seni teater.
Kritik teater merupakan suatu proses dan produk kreatif seseorang dalam menyalurkan kepekaannya terhadap seni.
Nah, kepekaan inilah yang harus dimiliki oleh seorang kritikus, Adjarian.
Kritikus adalah orang yang mengkritik secara objektif, bijaksana, tidak memihak, dan bertanggungjawab terhadap karya yang dikritiknya.
Seorang kritikus teater akan menggunakan kepekaannya dalam menemukan, mengetahui, menjelaskan, dan memahami karya teater.
Hal ini dapat disalurkan dalam bentuk makna, simbol, dan nilai yang ditawarkan oleh pelaku teater kepada penonton.
Lalu, apa saja manfaat kritik teater bagi pelaku teater?
Simak pembahasannya, yuk!
"Kritik teater merupakan sebuah ulasan dan penilaian terhadap suatu pertunjukan teater."
Bagi para pelaku teater, kritik memiliki banyak manfaat, di antaranya:
Baca Juga: 5 Manfaat Kritik Teater bagi Penonton
Penulis | : | Nabil Adlani |
Editor | : | Rahwiku Mahanani |
KOMENTAR