Cerita rakyat disebarkan dan dilestarikan secara tradisi lisan, yaitu melalui penuturan dari orang ke orang lain.
2. Bersifat Tradisional
Cerita rakyat memiliki sifat tradisional dan disebarkan antargenerasi dalam waktu yang cukup lama.
3. Isi Cerita Berbeda-beda di Setiap Daerah
Alur dari cerita rakyat terkadang tidak sama persis satu sama lain.
Terdapat versi-versi dan perbedaan dari setiap daerah.
4. Penciptanya Tidak Diketahui
Karena tersebar dari mulut ke mulut, pencipta cerita rakyat tidak diketahui dengan pasti.
5. Menjadi Milik Bersama
Cerita rakyat merupakan cerita yang menjadi milik bersama, karena tidak ada hak cipta dan penciptanya tidak diketahui.
6. Bermanfaat dalam Kehidupan
Baca Juga: 5 Pesan Moral yang Terkandung dalam Cerita Rakyat Danau Toba
Penulis | : | Mumtahanah Kurniawati |
Editor | : | Rahwiku Mahanani |
KOMENTAR