adjar.id - Organ-organ tubuh manusia dapat dikelompokkan menjadi kategori khusus sesuai dengan fungsinya.
Salah satunya yaitu organ pencernaan, yaitu organ-organ yang ada dalam sistem pencernaan.
Pencernaan adalah organ atau sistem di dalam tubuh yang berfungsi mengatur makanan yang dimakan manusia hingga menjadi feses dan keluar melalui anus.
Nah, pada sistem pencernaan manusia, makanan yang kita makan akan melawati organ-organ pencernaan.
Manusia membutuhkan makan untuk bertahan hidup, Adjarian.
Tidak hanya sekadar makan, kita juga perlu memperhatikan pola makan serta gizi dari makanan.
Dengan begitu, organ pencernaan kita dapat melakukan fungsinya dengan optimal dan menjaga tubuh tetap sehat.
O iya, ada beberapa bagian tubuh yang termasuk organ pencernaan, lo.
Apa saja, ya?
Yuk, kita cari tahu macam-macam organ pencernaan manusia!
"Organ pencernaan adalah organ-organ yang ada dalam sistem pencernaan."
Baca Juga: Fungsi Organ-Organ Sistem Pencernaan Manusia
Penulis | : | Mumtahanah Kurniawati |
Editor | : | Rahwiku Mahanani |
KOMENTAR