adjar.id - Setiap makhluk hidup memiliki kebutuhan untuk mendukung proses bertahan hidup.
Kebutuhan adalah sesuatu yang diperlukan atau harus dimiliki seseorang untuk bertahan hidup dan mempunyai kehidupan yang layak.
Sebagai manusia, kita memiliki banyak kebutuhan dari yang sangat penting hingga tidak penting.
Nah, untuk membedakannya, jenis kebutuhan dapat dikelompokkan ke dalam kategori-kategori khusus.
Kali ini kita akan mempelajari jenis-jenis kebutuhan berdasarkan intensitasnya atau kepentingannya.
Dalam kategori ini, kebutuhan dibedakan menjadi tiga, yaitu kebutuhan primer, sekunder, dan tersier.
Apakah itu? Penjelasannya ada di bawah ini. Simak, yuk!
"Kebutuhan adalah sesuatu yang diperlukan atau harus dimiliki seseorang untuk bertahan hidup dan mempunyai kehidupan yang layak."
1. Kebutuhan Primer
Kebutuhan primer merupakan kebutuhan mutlak atau tidak bisa jika tidak dipenuhi.
Jika seseorang tidak bisa memenuhi kebutuhan ini, maka kehidupannya akan terancam.
Baca Juga: Macam-Macam Kebutuhan Manusia, Salah Satunya Menurut Kelangkaannya
Penulis | : | Mumtahanah Kurniawati |
Editor | : | Rahwiku Mahanani |
KOMENTAR