4. Berusaha bersikap adil dan tidak membeda-bedakan satu sama lain.
5. Mau mengenal dan mempelajari budaya daerah lain.
6. Menghormati adat kebiasaan suku bangsa lain.
7. Bangga terhadap suku dan budaya asal tanpa memandang rendah suku dan budaya bangsa lain.
8. Tidak menganggap suku dan budayanya paling tinggi dan paling baik.
9. Menerima dan memahami keberagaman sebagai kekayaan bangsa yang tidak ternilai harganya.
10. Mengutamakan kepentingan negara dan kepentingan bersama dibandingkan kepentingan pribadi.
"Sikap-sikap positif, seperti saling menghargai dan menghormati terhadap keberagaman dapat menjadi penguat dan pemersatu bangsa."
Nah, itu dia sikap-sikap menghargai keberagaman.
Coba Jawab! |
Ancaman apa yang dapat muncul dalam keberagaman? |
Petunjuk: Cek halaman 1. |
---
Sumber: Buku Panduan Guru Ilmu Pengetahuan Alam dan Sosial SD/MI Kelas IV Karya Amalia Fitri, dkk., Kemdikbud.
Tonton video ini juga, yuk!
Penulis | : | Mumtahanah Kurniawati |
Editor | : | Rahwiku Mahanani |
KOMENTAR