adjar.id - Istilah masyarakat kompleks sering berkaitan dengan keterbukaan individu dalam perkembangan zaman.
Masyarakat kompleks adalah kumpulan individu yang berkembang sesuai dengan perkembangan zaman dan tuntutan.
Masyarakat kompleks merupakan masyarakat yang terbuka, heterogen, dan besar.
Masyarakat kompleks juga bisa diartikan sebagai kumpulan individu yang mencakup di berbagai bidang, seperti intelektual, ekonomi, artistik, agama, dan lainnya.
Nah, dibanding dengan masyarakat lain, masyarakat kompleks mempunyai skala yang lebih besar, Adjarian.
Hal ini karena di dalamnya terdapat kesenjangan yang terlembaga dan birokrasi yang melimpah.
Yuk, kita cari tahu ciri umum masyarakat kompleks berikut ini!
Berikut adalah beberapa ciri umum masyarakat kompleks:
1. Spesialisasi dan Diferensiasi Sosial
Masyarakat kompleks cenderung memiliki berbagai macam peran dan pekerjaan yang sangat spesifik.
Individu-individu dalam masyarakat ini sering kali mengembangkan keahlian dan spesialisasi dalam bidang tertentu.
Baca Juga: Tipe-Tipe Kelompok Sosial Menurut Para Ahli
Penulis | : | Nabil Adlani |
Editor | : | AdjarID |
KOMENTAR