adjar.id - Saat cuaca panas dan kita minum air, maka air akan terasa lebih dingin dibandingkan dengan udara.
Air lebih dingin dibanding udara meski sama-sama berada di suhu ruangan karena air adalah konduktor panas yang baik, Adjarian.
Air dengan cepat dapat memindahkan panas dari tubuh sehingga kita akan lebih cepat merasa dingin.
Ketika berada di dalam air, air juga akan bergerak untuk memindahkan panas tubuh secara terus-menerus dengan proses konveksi.
Tonton juga video ini, yuk!
Penulis | : | Nabil Adlani |
Editor | : | Rahwiku Mahanani |
KOMENTAR