adjar.id - Kerajaan besar yang pernah berdiri di Nusantara adalah Kerajaan Majapahit.
Kerajaan ini berdiri pada abad ke-13 sampai abad ke-16 Masehi.
Kerajaan Majapahit pernah menjadi kerajaan terbesar dan terkuat pada masanya.
Kerajaan Majapahit dikenal sebagai pusat kebudayaan dan perdagangan di wilayah Asia Tenggara, Adjarian.
Kerajaan yang terletak di Jawa Timur ini didirikan oleh Raden Wijaya di tahun 1293 Masehi.
Puncak kejayaan dari Kerajaan Majapahit terjadi pada masa pemerintahan Raja Hayam Wuruk dan Patih Gajah Mada.
Sementara keruntuhan Kerajaan Majapahit terjadi karena mulai munculnya negara-negara Islam di Nusantara.
Lalu, di mana lokasi pemerintahan Kerajaan Majapahit?
Simak pembahasannya, yuk!
"Kerajaan Majapahit merupakan kerajaan terbesar di wilayah Asia Tenggara pada masanya."
Beberapa lokasi penting yang dijadikan sebagai pusat pemerintahan Kerajaan Majapahit, yaitu:
Penulis | : | Nabil Adlani |
Editor | : | Rahwiku Mahanani |
KOMENTAR