adjar.id - Teks anekdot merupakan teks yang berisi cerita tentang sebuah peristiwa yang benar-benar terjadi menyangkut orang penting atau terkenal yang dikemas dengan lucu.
Meskipun termasuk ke dalam cerita lucu, tetapi dalam penyusunannya tidak boleh sembarangan, Adjarian.
Terdapat aspek-aspek yang perlu diperhatikan saat menyusun teks anekdot.
Kenapa begitu?
Seperti yang kita tahu, anekdot dibuat berdasarkan peristiwa yang menyangkut orang penting atau terkenal, sehingga ada pesan-pesan yang ingin coba disampaikan.
Hal ini sejalan dengan tujuan teks anekdot, yaitu untuk menyampaikan kritik-kritik sosial.
Nah, jadi teks anekdot tidak asal dibuat dengan tujuan utama lucu saja, tetapi lebih dari itu.
Teks anekdot dibuat dengan mempertimbangkan aspek-aspek tertentu.
Berikut aspek-aspek yang perlu diperhatikan dalam penyusunan teks anekdot.
"Teks anekdot dibuat berdasarkan peristiwa yang benar-benar terjadi menyangkut orang penting atau terkenal yang dikemas dengan lucu."
1. Tema
Penulis | : | Mumtahanah Kurniawati |
Editor | : | Rahwiku Mahanani |
KOMENTAR