- Lumut dan paku mempunyai siklus hidup dengan pergantian antara generasi gametofit dan sporofit.
- Lumut dan paku mempunyai generasi gametofit atau sederhana dan sporofit atau kompleks.
- Lumus dan paku mempunyai struktur akar, batang, dan daun yang sederhana.
2. Perbedaan siklus hidup lumut dan paku
Jawaban:
- Lumut memiliki ukuran yang lebih kecil dan tumbuh di tempat yang lembap.
Sementara paku memiliki ukuran yang lebih besar dan bisa ditemukan di berbagai lingkungan.
- Spora lumut haploid, sementara spora paku diploid.
- Spora lumut terbentuk di dalam kapsul sporofit, sedangkan spora paku terbentuk di dalam sporangium di bawah frond.
- Lumut sangat membutuhkan air, sementara paku lebih tahan dari kekeringan.
- Lumut memiliki peran ekologis yang lebih kecil dibanding paku, sebab ukuran paku lebih besar.
Baca Juga: 3 Jenis Tanaman Berdasarkan Siklus Hidupnya, Materi Biologi Kelas XI Kurikulum Merdeka
Penulis | : | Nabil Adlani |
Editor | : | Rahwiku Mahanani |
KOMENTAR