adjar.id - Dalam buku Bahasa Indonesia Tingkat Lanjut: Cakap Berbahasa dan Bersastra Indonesia kelas XI Kurikulum Merdeka, terdapat soal Tabel 4.2 di halaman 114 bab 4.
Pada soal tersebut, kita diminta mengidentifikasi antara fakta dan opini dalam teks berita berjudul "Bumi Kardus: Menjaga Bumi dengan Kreasi Daur Ulang Sampah Kardus".
Nah, artikel ini akan membahas soal tersebut yang bisa dijadikan sebagai referensi.
Teks berita adalah jenis teks yang digunakan untuk menyampaikan informasi aktual tentang peristiwa atau kejadian terbaru kepada pembaca atau penonton.
Teks berita bertujuan untuk memberikan laporan yang obyektif, jelas, dan faktual mengenai suatu peristiwa atau topik tertentu.
O iya, teks berita dapat muncul dalam berbagai format, termasuk cetak, online, atau siaran berita.
Tujuan utama dari teks berita adalah memberikan informasi yang akurat, objektif, dan relevan kepada pembaca atau penonton.
Sehingga mereka dapat memahami peristiwa-peristiwa penting yang terjadi di dunia.
Yuk, simak pembahasan soal Tabel 4.2 identifikasi antara fakta dan opini dalam teks berita berjudul "Bumi Kardus: Menjaga Bumi dengan Kreasi Daur Ulang Sampah Kardus"!
Tabel 4.2 Identifikasi antara Fakta dan Opini dalam Teks Berita
1. Pernyataan: Ada banyak sampah yang bisa didaur ulang, seperti plastik, kaleng, dan kardus.
Baca Juga: Jawab Soal Kegiatan 2 Mendiskusikan Teks Berita, Materi Bahasa Indonesia Kelas XI Kurikulum Merdeka
Penulis | : | Nabil Adlani |
Editor | : | AdjarID |
KOMENTAR