Zaman Barok dan Rakoko berlangsung sekitar tahun 1600 sampai 1750 Masehi.
Saat itu, penggunaan hiasan atau ornamen musik mulai banyak digunakan.
Musik kemudian banyak digunakan secara spontan dan serentak, serta penggunaan musik rakoko dicatat dan diatur.
Salah satu seniman terkenal pada zaman ini adalah Johann Sebastian Bach yang merupakan pencipta musik koral khotbah gereja dan pencipta lagu instrumental.
5. Zaman Klasik
Zaman klasik berlangsung pada tahun 1750 sampai 1820 Masehi.
Zaman klasik merupakan zaman yang permainan dinamika musiknya semakin lembut.
Selain itu, pada zaman ini juga terjadi perubahan tempo dengan accelerando yang cepat.
Meski pada zaman klasik ini ornamentik dibatasi, tetapi lantunan ritardandonya semakin lembut.
Komposer terkenal dari zaman ini, yaitu Joseph Haydn, Wolfgang, Johan Cristian Bach, dan Ludwig Van Beethoven.
6. Zaman Romantik
Baca Juga: Mengenal 5 Cabang Seni dan Contohnya, Salah Satunya Seni Musik
Penulis | : | Nabil Adlani |
Editor | : | Rahwiku Mahanani |
KOMENTAR