2. Alat dan Bahan yang Digunakan
Pada teks prosedur cara membuat sesuatu memerlukan alat dan bahan.
Pada bagian ini berisi penjelasan secara rinci tentang alat dan bahan apa saja yang diperlukan dan ukuran yang akurat untuk menghasilkan produk yang baik.
3. Langkah-Langkah
Bagian langkah-langkah merupakan inti dari tujuan teks prosedur yang berisi tahapan atau urutan kegiatan.
Selain tahapan kegiatan, pada bagian langkah-langkah juga dijelaskan hal apa saja yang perlu diperhatikan.
4. Bentuk Penyajian Langkah
Teks prosedur bisa disajikan dalam dua bentuk, yaitu:
- Bentuk uraian paragraf yang menggunakan kata, seperti pertama, kedua, ketiga, dan seterusnya.
- Bentuk poin-poin dengan melakukan penomoran pada setiap langkah yang disusun secara urut ke bawah.
Dalam menyajikan teks prosedur biasanya menggunakan kata penghubung pada bagian penjelasan langkah-langkah, yaitu:
Baca Juga: 4 Ciri Bahasa Teks Prosedur
Penulis | : | Mumtahanah Kurniawati |
Editor | : | Rahwiku Mahanani |
KOMENTAR