3. Seni Kriya
Seni kriya atau disebut juga sebagai seni kerajinan tangan.
Seni kriya merupakan salah satu cabang seni yang mempunyai tradisi nilai adiluhung atau tradisi bermutu tinggi.
Seni kriya diartikan sebagai hasil karya manusia yang memerlukan keahlian khusus yang berkaitan dengan tangan.
Maka dari itu, seni kriya disebut dengan kerajinan tangan karena pembuatannya menggunakan tangan.
Seni kriya ini dihasilkan melalui keahlian manusia dengan mengolah bahan mentah menjadi produk.
Ruang lingkup dari seni kriya bisa ditelusuri melalui bahan yang dipergunakan dalam pembuatannya.
Contoh bahan yang digunakan dalam seni kriya, di antaranya batu, tanah liat, logam, benang, kayu, tulang, dan lain sebagainya.
"Jenis seni rupa tiga dimensi, di antaranya adalah seni patung, seni instalasi, dan seni kriya."
Nah, itu tadi Adjarian, pembahasan tiga jenis seni rupa tiga dimensi, salah satunya seni patung.
Coba Jawab! |
Apa yang dimaksud dengan seni instalasi? |
Petunjuk: Cek halaman 2. |
---
Sumber: Buku Seni Budaya untuk SMA/MA/SMK/MAK Kelas X karya Zackaria Soetedja, dkk.
Yuk, tonton juga video ini!
Penulis | : | Nabil Adlani |
Editor | : | AdjarID |
KOMENTAR