adjar.id - Daya tahan baterai pada ponsel merupakan hal penting dalam penggunaan ponsel.
Baterai yang dapat bertahan lama adalah hal yang sangat diinginkan oleh pengguna ponsel.
Akan tetapi, seringkali kita tidak menyadari bahwa kebiasaan sehari-hari dapat mempengaruhi masa pakai baterai ponsel.
Nah, di era digital dan modern seperti saat ini ponsel atau telepon seluler menjadi barang kebutuhan yang penting, Adjarian.
Ponsel sering digunakan sebagai sarana komunikasi bagi masyarakat.
Selain itu, ponsel juga digunakan untuk menunjang aktivitas, pekerjaan, dan hiburan.
Ponsel yang mengalami masalah karena baterai yang cepat habis tentunya akan menghambat aktivitas sehari-hari.
Lalu, bagaimana cara menjaga baterai ponsel agar lebih tahan lama?
Simak pembahasannya, yuk!
Berikut ini adalah cara menjaga baterai ponsel agar lebih tahan lama, di antaranya:
Baca Juga: Sering Menggunakan PowerBank? Inilah Dampak Buruknya bagi Ponsel Kita
1. Hindari Suhu Ekstrem
Paparan suhu tinggi atau rendah dapat merusak baterai ponsel.
Penulis | : | Nabil Adlani |
Editor | : | AdjarID |
KOMENTAR