adjar.id - Teks deskripsi adalah teks yang berisikan tentang gambaran berbagai sifat suatu hal yang dideskripsikan.
Dengan menggunakan kalimat deskripsi, pembaca seperti melihat, merasakan, dan mendengar sendiri tentang berbagai hal yang disampaikan dalam teks
Teks deskripsi menggunakan kata-kata, frasa, dan kalimat yang kaya dengan detail deskripsi.
Hal ini dilakukan untuk membantu pembaca membentuk gambaran yang jelas tentang objek yang dideskripsikan.
Tujuan teks deskripsi adalah untuk memberikan gambaran secara jelas tentang suatu hal.
Sehingga pembaca dapat mendapatkan atau menerima informasi secara jelas, Adjarian.
O iya, berikut tahapan menyusun teks deskripsi.
"Teks deskripsi biasanya mengandung informasi yang objektif dan berfokus pada aspek-aspek konkret dari subjek."
Berikut ini beberapa tahapan dalam menyusun teks deskripsi, yaitu:
1. Menentukan Objek
Tahap pertama dalam menyusun teks deskripsi adalah menentukan objek yang akan dideskripsikan.
Baca Juga: Ciri Kebahasaan Teks Deskripsi, Materi Bahasa Indonesia Kelas 11 Kurikulum Merdeka
Penulis | : | Nabil Adlani |
Editor | : | Rahwiku Mahanani |
KOMENTAR