2. Mengadakan Perlombaan
Mengadakan lomba yang berkaitan dengan tema kebangkitan nasional dapat menjadi kegiatan yang menarik.
Misalnya, lomba puisi, lomba menggambar, atau lomba mewarnai dengan tema pahlawan nasional.
3. Mengadakan Seminar atau Diskusi
Mengadakan seminar atau diskusi mengenai peristiwa-peristiwa penting dalam sejarah bangsa bisa dilakukan untuk memperingati Hari Kebangkitan Nasional.
Contoh tema yang bisa diusung, seperti peran para pahlawan dalam perjuangan kemerdekaan, nilai-nilai kebangsaan, atau isu-isu aktual yang berhubungan dengan kebangkitan nasional.
4. Mengadakan Pameran Sejarah
Menggelar pameran foto, artefak, dan informasi sejarah yang berkaitan dengan perjuangan kemerdekaan dan kebangkitan nasional.
Pameran tersebut dapat diselenggarakan di sekolah, pusat budaya, atau tempat umum lainnya, Adjarian.
5. Membuat Konten Edukatif
Membuat konten edukatif seperti video pendek, podcast, atau artikel blog yang membahas tentang kebangkitan nasional.
Baca Juga: Pengaruh Tokoh Organisasi Budi Utomo terhadap Peristiwa Sumpah Pemuda
Penulis | : | Aldita Prafitasari |
Editor | : | Rahwiku Mahanani |
KOMENTAR